Cara Mudah Bikin Logo dengan CorelDRAW 2019

 Calvin Awarawi.Com - Hari ini saya akan membagikan cara paling sederhana dalam pembuatan logo. Ada beberapa software profesional yang paling di andalkan dalam pembuatan logo. Software tersebut adalah Adobe Illustrator. Coreldraw juga masuk software profesional, hanya saja desainer desainer profesional paling banyak menggunakan adobe ilustrator.


 

Tapi bukan berarti Coreldraw tidak bisa diandalkan.Coreldraw juga sangat bisa diandalkan untuk pembuatan logo. Kalau menurut saya software apapu itu tidak jadi masalah, tergantung pada sang desainer. Sampai sejahu mana dia bisa mengeluarkan ide-ide terbaiknya untuk menjadi satu karya yang hebat.

Ada beberapa metode dalam pembuatan logo, untuk Logo simbol P ini, saya gunakan metode golden ratio. Dengan metode ini cukup sederhana untuk pembuatan logo. Pembuatan logo butuh riset dan peninjauan brand atau tujuan bisnisnya lebih detail.

Untuk logo P ini, saya ambil contohnya dari Internet. Disini untuk tujuan pembelajaran bukan untuk dikomersilkan. 

Untuk proses pembuatan lebih jelas, jangan lupa toton videonya dan jangan lupa untuk Subscribenya.

 



0 Comments:

Post a Comment